5. Yakiniku Restaurant
Di Yakiniku Restaurant menyediakan berbagai menu makanan halal. Guna menjamin kehalalan restoran, di sini tidak menjual makanan dan minuman beralkohol. Kehalalan menu juga dipastikan dari cara memasak dan bahan baku halal yang dipakai. Restoran ini berada di 3-29-16. Nishiazabu, Minato-ku, Tokyo
(Dyah Ratna Meta Novia)