Selain itu delapan orang yang diduga terjangkit COVID-19 telah dikirim ke pusat karantina yang didirikan di Rumah Sakit Pemerintah Kohsar, Latifabad dengan memakai ambulans.
Pengawas medis rumah sakit memberi tahu bahwa 8 orang ini adalah penduduk Hyderabad. Pemerintah India berusaha keras untuk mencegah wabah corona semakin menyebar di antara warganya.
(Dyah Ratna Meta Novia)