Baca Juga: Apakah Bayi dalam Kandungan Wajib Zakat Fitrah?
Betapa banyak orang yang meninggalkan keluarganya, lalu mereka menyiapkan makan siang atau makan malam untuknya, tapi akhirnya dia tidak bisa menyantapnya.
Dan betapa banyak orang yang tidur, akhirnya dia tidak bangun lagi dari kasurnya.
Intinya bahwa seseorang jangan sampai memanjangkan angan-angannya. Tapi, hendaknya dia waspada, cerdas, giat, dan tidak malas.
(Vitrianda Hilba Siregar)