Mantap Hijrah, 7 Artis Cantik Ini Langsung Kenakan Hijab

Melati Septyana Pratiwi, Jurnalis
Kamis 02 Desember 2021 14:50 WIB
Syahrini salah satu artis cantik yang mantap hijrah dan langsung mengenakan hijab. (Foto: Instagram @princessyahrini)
Share :

7. Syahrini

Syahrini dan suaminya kini memilih hijrah demi memperbaiki ibadahnya menjadi lebih baik. Bukan hanya itu, Syahrini pun memutuskan berhijab. Bukan Syahrini jika tidak fashionable. Ia tetap tampil elegan nan glamor dengan hijabnya.

Baca juga: 5 OOTD Hijab Selebgram Mualaf Julia Prastini, Cantik dan Stylish Banget 

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya