Ini juga ditegaskan dalam kitab Shahih Bukhari dan Muslim. Dari Abu Hurairah Radhiallahu ‘anhu, Rasulullah SAW bersabda:
يُخَرِّبُ الْكَعْبَةَ ذُو السُّوَيْقَتَيْنِ مِنَ الْحَبَشَةِ
Artinya : “Kakbah itu akan dihancurkan oleh Dzus-Suwaiqatain dari Habasyah atau Ethiopia.” (HR Bukhari dan Muslim).
Dalam hadist lainnya, Rasulullah SAW bersabda:
“Biarkanlah orang orang Habasyah (Ethiopia) sebagaimana mereka membiarkan kalian. Sesungguhnya, hanya Dzu as Suwaiqatain dari Habasyah yang akan mengeluarkan harta simpanan Kakbah'.” (HR Abu Dawud)
Wallahualam
(Erha Aprili Ramadhoni)