Sementara itu, dilansir dari laman Pondok Pesantren Tebuireng, Jombang, ada lima janji Allah bagi hamba-Nya yang senantiasa menjaga sholat, khususnya sholat lima waktu (maktubah). Yakni di antaranya:
1. Allah akan membuat kehidupan seseorang yang menjaga sholatnya tidak lagi berasa sempit
2. Siksa dalam kubur akan dimusnahkan
3. Buku catatan amal diberikan dari tangan kanan
4. Ketika akan melewati jembatan shirat al-mustaqim maka akan terasa cepat
5. Bisa masuk surga tanpa hisab atau timbangan.
(Rizka Diputra)