Megahnya Badshahi, Masjid yang Dikunjungi Pangeran William dan Kate Middleton

Novie Fauziah, Jurnalis
Jum'at 18 Oktober 2019 15:36 WIB
Masjid Badshahi (Foto: Radio Pakistan)
Share :

2. Pernah menjadi pangkalan militer

 

Ketika pergantian abad, orang-orang Sikh mengendalikan wilayah Lahore. Kemudian, mengubah masjid ini menjadi kandang kuda dan unit militer lainnya.

Di masjid ini terdapat menara setinggi 170 kaki. Dulu menara ini digunakan untuk membombardir sejumlah kelompok yang berlindung di Benteng Lahore yang berada di dekatnya.

Sepanjang pemerintahan Inggris, masjid tersebut terus digunakan untuk pangkalan militer, dan berada dalam kondisi yang sangat menyedihkan.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya