Megahnya Badshahi, Masjid yang Dikunjungi Pangeran William dan Kate Middleton

Novie Fauziah, Jurnalis
Jum'at 18 Oktober 2019 15:36 WIB
Masjid Badshahi (Foto: Radio Pakistan)
Share :

3. Dikembalikan menjadi tempat ibadah umat Islam

Setelah 1947, ketika Pakistan menjadi negara muslim yang merdeka, masjid ini pun akhirnya dikembalikan ke tujuan semula yakni sebagai tempat ibadah umat Islam. Perbaikan dilakukan secara ekstensif dan menyeluruh.

Perbaikan pada masjid ini dilakukan terus menerus sampai 2008, dan Masjid Badshahi sekarang hampir dipulihkan ke kondisi aslinya pada abad ke-17.

(Dyah Ratna Meta Novia)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya