Toleransi Antar Umat Beragama, 4 Negara Muslim Ini Bebaskan Umat Kristen Rayakan Natal

Novie Fauziah, Jurnalis
Senin 16 Desember 2019 11:24 WIB
Perayaan Natal di Dubai (Foto: Flickr)
Share :

4. Uni Emirat Arab

 

Uni Emirat Arab (UEA) dikenal sebagai negara Timur Tengah yang cukup pesat perkembangannya. Kini UEA menjadi negara muslim yang sangat maju.

Sebagai bentuk penghormatan dan toleransi, di UEA tak pernah melewatkan perayaan Natal yang sangat meriah. Pesta kembang api selalu digelar dalam perayaan Natal.

(Dyah Ratna Meta Novia)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya