Kapan Tahun Baru Islam 1442 Hijriah?

Salman Mardira, Jurnalis
Minggu 16 Agustus 2020 10:19 WIB
ilustrasi (stutterstock)
Share :

Bulan Baru Astronomi (konjungsi) jatuh pada Rabu 19 Agustus 2020 Rabu pukul 2:41 UT. Pada tanggal 19 Agustus, bulan sabit hanya dapat terlihat di Amerika Tengah dan Selatan dengan susah payah dan di Kepulauan Polinesia dengan mudah.

Pada tanggal 20 Agustus bisa dilihat hampir di seluruh dunia.

Artinya Tahun Baru Hijriah 1 Muharram 1442 Hijriah akan berlangsung pada hari Kamis tanggal 21 Agustus 2020 Insya Allah.

(Salman Mardira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya