Gus Men berharap, semangat melayani ini terus ada sepanjang rangkaian Armuzna hingga selesai operasional haji.
"Petugas haji harus tetap semangat karena dalam proses Armuzna membutuhkan tenaga yang ekstra dalam melayani jamaah haji," katanya.
(Qur'anul Hidayat)