5 Orang Pertama yang Masuk Islam Setelah Mendengar Dakwah Nabi

Melati Septyana Pratiwi, Jurnalis
Selasa 08 November 2022 17:18 WIB
Ilustrasi orang-orang pertama yang masuk Islam setelah mendengar dakwah Nabi. (Foto: Istimewa/Baztab)
Share :

4. Putri Rasulullah

Kalangan pertama selanjutnya yang masuk Islam adalah putri-putri Rasulullah Shallallahu alaihi wassallam. Mereka adalah Zainab, Ummu Kultsum, Fathimah, dan Ruqayyah.

Dengan begitu, rumah Rasulullah Shallallahu alaihi wassallam adalah keluarga pertama yang seluruhnya memeluk Islam.

5. Abu Bakar Ash-Shiddiq

Dari kalangan masyarakat terpandang, Abu Bakar Ash-Shiddiq juga termasuk yang pertama kali mengucap syahadat. Mengenai keislaman Abu Bakar, Rasulullah Shallallahu alaihi wassallam pernah bersabda:

مَا دَعَوْتُ أَحَدًا إلَى الْإِسْلَامِ إلَّا كَانَتْ فِيهِ عِنْدَهُ كَبْوَةٌ ، وَنَظَرٌ وَتَرَدُّدٌ، إلَّا مَا كَانَ مِنْ أَبِي بَكْرِ بْنِ أَبِي قُحَافَةَ، مَا عَكَمَ عَنْهُ حِينَ ذَكَرْتُهُ لَهُ، وَمَا تَرَدَّدَ فِيهِ

"Aku tidak mengajak seorang pun masuk Islam melainkan ia tidak langsung memberikan jawaban, kecuali Abu Bakar bin Abu Quhafah. Ia tidak lamban memberikan jawaban dan tidak ragu-ragu ketika aku mangajak masuk Islam."

Wallahu a'lam bisshawab

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya