Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ini Amalan-Amalan Sunah Dikerjakan di Hari Jumat

Tim Okezone , Jurnalis-Jum'at, 26 Juni 2020 |08:34 WIB
Ini Amalan-Amalan Sunah Dikerjakan di Hari Jumat
Sholat Jumat di Masjid Bimantara Kompleks MNC Center, Kebon Sirih, Jakarta Pusat (Okezone.com/Salman Mardira)
A
A
A

Hari Jumat sangat dianjurkan memperbanyak baca selawat kepada Nabi Muhammad SAW. Sebagaimana sabda Rasulullah, “Sesungguhnya hari yang paling utama adalah hari Jumat, karena itu perbanyaklah membaca selawat untukku di hari ini. Sesungguhnya selawat kalian ditampakkan kepadaku," (HR Abu Daud dan Ibnu Majah).

2. Mandi

Sebelum Sholat Jumat disunahkan mandi. Sabda Rasulullah "barang siapa mandi Jumat seperti mandi janabah." (HR Bukhari dan Muslim).

3. Pakai Wangi-wangian

Setelah mandi, pakailah wangi-wangian kemudian berangkat Sholat Jumat.

Seperti penjelasan Nabi Muhammad SAW; "Barang siapa mandi pada hari Jumat dan bersuci semampunya, lalu memakai minyak rambut atau minyak wangi, kemudian berangkat ke masjid dan tidak memisahkan antara dua orang, lalu sholat sesuai yang ditentukan baginya dan ketika imam memulai khotbah, ia diam dan mendengarkannya, maka akan diampuni dosanya mulai Jumat ini sampai Jumat berikutnya." (HR Bukhari dan Muslim).

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement