Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tiba di Tanah Air, Menag: Kepuasan Jamaah Jadi Standar Keberhasilan Haji 2022

Dani Jumadil Akhir , Jurnalis-Senin, 18 Juli 2022 |16:10 WIB
Tiba di Tanah Air, Menag: Kepuasan Jamaah Jadi Standar Keberhasilan Haji 2022
Menag Yaqut Cholil Qoumas (Foto : Kemenag)
A
A
A

"Jika ada jamaah tersesat contohnya, mereka tidak lagi harus merasa khawatir. Saya sendiri sempat bertemu dengan jamaah yang tersesat dan saya tanyakan langsung bahwa, meski tersesat mereka tetap merasa aman dan sejauh mata memandang tampak ada petugas yang siap melayani,” ujarnya

Dari sisi bimbingan ibadah, lanjut Menag, masih perlu beberapa penguatan. Ke depan, perlu pelibatan para pembimbing ibadah dalam kegiatan manasik di KUA sejak awal. Ini sekaligus sebagai pra kondisi pengenalan pembimbing haji dengan jemaah.

“Untuk petugas pembimbing ibadah ini perlu diperkuat dan rekrutmennya supaya dilakukan lebih awal sebelum petugas yang lain. Saya minta juga pembimbing ibadah dapat dilibatkan dalam serangkaian kegiatan manasik di Tanah Air. Ketika berada di Saudi dan melaksanakan ibadah haji pembimbing ibadah sudah kenal dengan jamaahnya," tutup Gus Menteri.

(Qur'anul Hidayat)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement