Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kenapa Pohon Besar Buahnya Kecil? Abu Nawas Jelaskan Pakai Analogi Cerdas

Fira Rahma Azziyadatul Hidayah , Jurnalis-Jum'at, 06 Oktober 2023 |05:06 WIB
Kenapa Pohon Besar Buahnya Kecil? Abu Nawas Jelaskan Pakai Analogi Cerdas
Ilustrasi Abu Nawas. (Foto: YouTube Humor Sufi Official)
A
A
A

Saat asyik memandangi buah labu dan menikmati embusan angin, tiba-tiba batang pohon bergeseran. Buahnya jatuh tepat di kepala Abu Nawas yang sedang tidak memakai sorban.

Buahnya lalu diambil dan dimakan. Sontak dia berpikir Allah Subhanahu wa Ta'ala tidak keliru menentukan besaran ukuran buah di setiap jenis pohon. 

Jika buah yang kecil itu menjadi sebesar labu, pasti akan menyakiti manusia saat sudah matang dan jatuh. Nah, berarti memang Allah Azza wa Jalla tidak akan pernah keliru.

Itulah cara unik Abu Nawas mengajarkan untuk bersyukur atas kebijaksanaan Allah Subhanahu wa Ta'ala yang tidak terbatas. Wallahu a'lam bisshawab

(Hantoro)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement