Sains Dalam Alquran, Ini Proses Terjadinya Hujan di Pegunungan

Ibrahim Al Kholil, Jurnalis
Senin 23 Desember 2019 18:02 WIB
Gunung-gunung yang tinggi (Foto: Pixabay)
Share :

Masih ada hubungan lain antara gunung-gunung yang tinggi dan air hujan, yaitu pada fenomena salju secara terus-menerus di atas puncak gunung-gunung yang tinggi, di mana suhu udara di puncak-puncak itu mencapai kurang dari nol derajat.

Salju ini memainkan peran penting dalam rangka membersihkan air sungai, sebagai dampak dari melelehnya salju secara terus-menerus. Hal itu disebabkan oleh tekanan lapisan salju bagian atas terhadap lapisan-lapisan di bawahnya. Kalau bukan karena fenomena ini, tentu air sungai sudah kering. Pengetahuan ini dikutip dari Buku Pintar Sains Dalam Alquran.

(Dyah Ratna Meta Novia)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya