"Karena Islam ini agama yang tidak boleh ada pemaksaan, tidak boleh juga ada bujuk rayu. Pertama kali kita tanyakan tadi (sebelum mengucapkan syahadat), jadi benar-benar kalau masuk Islam itu harus kemauan dari sendiri, bukan paksaan," ucapnya.
"Setelah masuk Islam karena hati nurani sendiri, panggilan, nah berarti itu benar-benar hidayah dari Allah. Hidayah ini harus dijaga dan dirawat, dan kita semuanya umat Islam di seluruh dunia telah jadi saudaranya," terangnya. (abp)
(Muhammad Saifullah )