Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Peran Ulama Dibutuhkan untuk Tangani Pandemi Virus Corona

Peran Ulama Dibutuhkan untuk Tangani Pandemi Virus Corona
Ilustrasi. (Foto: Freepik)
A
A
A

Mayoritas responden mengetahui COVID-19 dan memandangnya berbahaya (87%). Mereka juga umumnya (59,36%) merasa perlu mengikuti protokol kesehatan dan imbauan Pemerintah (termasuk fatwa/imbauan keagamaan), dan siap mematuhinya.

Diperlukan pendekatan dan edukasi kepada segenap kalangan umat, agar upaya pencegahan penyebaran wabah COVID-19 dapat berhasil maksimal. Pemerintah pusat dan daerah, perlu lebih optimal memberdayakan tokoh agama dan ormas keagamaan dalam upaya penanganan COVID-19.

Ormas keagamaan dipandang oleh mayoritas (81,60%) responden lebih efektif menyampaikan pesan dan imbauan kepada umat dengan bahasa dan cara mereka.

Tokoh/pemuka agama dan ormas keagamaan agar lebih mengoptimalkan perannya membimbing umat di saat kondisi pandemi ini. Kini banyak responden (32,34%) mengikuti acara keagamaan secara daring/online untuk memenuhi kebutuhan rohaninya.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement