Kepala Negara menyampaikan, jika semua hal dapat dilakukan dengan ikhlas, maka akan membuahkan berkah, hikmah, rezeki, dan hidayah.
Tidak lupa ia juga mengingatkan bahwa Ramadan adalah bulan ketakwaan. Seorang hamba dinyatakan lulus ketika bisa menjadi lebih baik dan takwa setelah menjalani puasa di bulan yang suci tersebut.
"Kita perlu istikamah dalam menjalankan amaliah Ramadhan dan melanjutkan amaliah-amaliah Ramadhan di bulan berikutnya," jelasnya.
(Hantoro)