Sejuta Umat Islam Diklaim Akan Melindungi Zakir Naik

Ilham Satria, Jurnalis
Jum'at 16 Agustus 2019 17:04 WIB
Ulama Zakir Naik diprotes lagi (Foto: India Today)
Share :

Sejauh ini Mahathir Mohammad menolak untuk mendeportasi Zakir Naik meskipun terdapat permintaan untuk ekstradisi.

Namun Mahathir mengatakan bahwa Malaysia akan bersedia jika ada negara lain yang ingin menerima Zakir Naik. Tak masalah asalkan ada negara lain yang mau menerimanya.

Anggota kabinet telah mengangkat masalah Zakir Naik yang terus berlanjut bersama Mahathir, menyerukan agar status Zakir Naik sebagai permanent residen untuk segera dicabut.

(Muhammad Saifullah )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya