Belajar dari pengalamannya, ia berharap buku ciptaannya dapat menjadi bahan pengajaran di sekolah Islam. Tujuannya sebagai program pencegahan tindakan asusila untuk menjaga keamanan siswa.
Ia juga ingin mengintegrasikan pencegahan tindakan asusila ke dalam kurikulum sekolah melalui lokakarya. “Sekolah harus memiliki kebijakan dan prosedur untuk staf pengajar dan staf. Penting untuk melatih staf pengajar, staf, dan sukarelawan”.
(Abu Sahma Pane)