Istrinya yang tak banyak mengeluh. Selalu tersenyum dalam setiap kesempatan.
Hidup itu bagaikan daun yang hanyut di sungai. Daun itu adalah kita, dan sungai adalah takdir.
Semakin banyak harap dan angan, hidup semakin sumpek, takut kehilangan, takut tak kesampaian, takut keduluan orang, takut ini, takut itu. Hidup itu ikuti aliran takdir saja sambil terus berdoa.
(Dyah Ratna Meta Novia)