Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Humor Gus Dur: Untung Banyak Slamet

Novie Fauziah , Jurnalis-Sabtu, 30 November 2019 |05:18 WIB
Humor Gus Dur: Untung Banyak Slamet
Gus Dur berkisah pengalaman lucu (Foto: Inst)
A
A
A

Gus Dur merupakan Presiden RI yang paling lucu. Ia bisa membuat siapa saja tertawa, dari rakyat jelata hingga raja arab.

Terdapat salah satu kisah humor yang dilontarkan oleh Gus Dur yang bisa membuat kamu tertawa. Simak kisahnya ya!

 Gus Dur penuh humor

Seperti dilansir dari Gusdur.net, ketika menemui Alan Greenspan, Gubernur Bank Sentral AS, Gubernur BI Sjahril Sabirin bertanya kenapa ekonomi Amerika bisa begitu kuat dibandingkan dengan Indonesia?

"Di Amerika ini kami punya Johnny Cash (penyanyi ternama dari Las Vegas), Bob Hope (komedian terkenal), dan Stevie Wonder (penyanyi kulit hitam yang sangat hebat)," jawab Greenspan dengan mimik serius.

"Tapi, Sjahrir, di Indonesia kalian tidak punya Cash (uang tunai), tak punya Hope (harapan), dan tidak memiliki Wonder (keajaiban)!", kata Greenspan lagi.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement