Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Wakil Presiden Ma'ruf Amin Akui yang Usulkan Rumah Ibadah Tidak Ditutup Saat PPKM Darurat

Fahreza Rizky , Jurnalis-Senin, 12 Juli 2021 |16:09 WIB
Wakil Presiden Ma'ruf Amin Akui yang Usulkan Rumah Ibadah Tidak Ditutup Saat PPKM Darurat
Wakil Presiden Ma'ruf Amin. (Foto:Okezone)
A
A
A

Dalam Inmendagri 19/2021, pemerintah tidak lagi menutup tempat ibadah semua agama pada masa PPKM Darurat sebagaimana aturan sebelumnya.

Namun demikian, pemerintah mengimbau agar tempat ibadah semua agama tersebut tidak mengadakan kegiatan peribadatan/keagamaan berjamaah pada masa PPKM Darurat.

"Dan mengoptimalkan pelaksanaan ibadah di rumah," demikian bunyi petikan ke satu Inmendagri 19/2021 sebagaimana dilihat dari dokumen salinannya.

(Vitrianda Hilba Siregar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement