Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kisah Sukses Bos PO Haryanto Miliki 300 Bus Berkat Santuni Anak Yatim hingga Berangkatkan Haji Umrah

MNC Portal , Jurnalis-Selasa, 21 Desember 2021 |09:13 WIB
Kisah Sukses Bos PO Haryanto Miliki 300 Bus Berkat Santuni Anak Yatim hingga Berangkatkan Haji Umrah
Kisah sukses bos PO Haryanto berkat menjalankan amalan salih. (Foto: YouTube Yudi Chandra)
A
A
A

Dia mengatakan sebelum besar seperti sekarang, keluarganya sempat jauh dari Tuhan. Ini membuat keluarganya tidak tenteram.

Namun seiring berjalannya waktu, Haji Haryanto dan keluarga hijrah menjadikan usahanya sebagai ladang ibadah untuk mendapat keberkahan. Haji Haryanto bahkan rajin menjalankan puasa selama 20 tahun.

Baca juga: Jadi Mualaf, Pria Ini Rela Hidup dari Nol demi Mempertahankan Akidah Islam 

"Ini dilakukan Haji Haryanto dari 2001 sampai sekarang setiap hari. Bapak puasa terus. Kecuali hari raya Idul Fitri dan hari raya Islam lainnya," ungkap Rian, seperti dikutip dari kanal YouTube Coach Yudi Chandra.

Bahkan, Rian mengaku juga ikut rajin berpuasa. Dia menilai banyak manfaat dari berpuasa selain untuk kesehatan. "Saya bisa ngopi dan rokok setelah puasa," katanya sambil tersenyum.

Baca juga: Ketika Abu Nawas Bohongi Utusan Sultan, Pura-Pura Gila lalu Lempar Pasir 

Rian menegaskan bahwa PO Haryanto berkomitmen menjadikan usahanya sebagai ladang ibadah. Walau kondisi perusahaan naik turun, sejak tahun 2002 Haji Haryanto tetap menyantuni anak yatim piatu yang jumlahnya kini mencapai 5.361 orang. Bahkan, setiap tahun mereka memberangkatkan umrah dan naik haji, serta terus membangun masjid.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement