9. QS Az-Zalzalah ayat 7
فَمَن يَعْمَلْ مِثْقَالَ ذَرَّةٍ خَيْرًا يَرَهُ
Bacaan ini mengandung hukum bacaan idzhar halqi karena terdapat tanwin bertemu huruf kha (خ).
10. QS Al-Qadr ayat 5
سَلَامٌ هِيَ حَتَّىٰ مَطْلَعِ الْفَجْرِ
Bacaan ini mengandung hukum bacaan idzhar halqi karena terdapat tanwin bertemu huruf Ha (H besar/هه).
Itulah 10 contoh hukum bacaan idzhar halqi yang ada dalam Alquran. Wallahu a'lam bisshawab.
(RIN)
(Rani Hardjanti)