“Kalau yang biasa dan paham serta menguasai ilmu agama Fikih Ibadah, tata cara Sholat Tarawih maka hal tersebut mungkin biasa, namun bagi yang sama sekali belum paham, atau belajar menggelar jamaah Sholat Tarawih, ini sebuah momentum Allah Ta’ala. Sekaligus memberikan kesempatan untuk kita belajar sekaligus ibadah, kerjakan sesuai kemampuan saja,” pungkasnya.
(Fahmi Firdaus )