Tidurnya Orang Puasa Adalah Ibadah?

, Jurnalis
Jum'at 01 Mei 2020 18:34 WIB
Share :

Begitu juga jika tidurnya di siang hari, diniatkan agar ia dapat melaksanakan banyak ibadah di malam hari, maka seperti inilah tidur yang bernilai ibadah. Intinya, semua tergantung pada niatnya.

Jika niat tidurnya hanya bermalas-malasan, sehingga tidurnya bisa seharian dari pagi hingga sore, maka tidur seperti ini adalah tidur yang sia-sia. Namun, jika tidurnya adalah tidur dengan niat agar kuat dalam melakukan salat malam dan melakukan amalan lainnya, maka tidur yang seperti ini Insya Allah akan dinilai sebagai ibadah.

Oleh Ustaz Muhammad Fatih (Corps Dai Dompet Dhuafa)

(Muhammad Saifullah )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya