Korban Meninggal karena Covid-19 Dinyatakan Syahid, Ini Dalilnya

Novie Fauziah, Jurnalis
Rabu 01 Juli 2020 12:05 WIB
Pemakaman jenazah korban Covid-19 (Foto: Okezone.com/Arif Julianto)
Share :

Rasulullah Shallallahu 'alaihi wasallam bersabda:

عن حفصة حَفْصَةُ بِنْتُ سِيرِينَ قَالَتْ قَالَ لِي أَنَسُ بْنُ مَالِكٍ رَضِيَ اللَّهُ عَنْهُ يَحْيَى بِمَ مَاتَ قُلْتُ مِنْ الطَّاعُونِ قَالَ : قَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ الطَّاعُونُ شَهَادَةٌ لِكُلِّ مُسْلِمٍ

Artinya: Dari Sayyidah Aisyah RA, sesungguhnya ia bertanya kepada Rasulullah SAW tentang Tho'un? Maka Nabi SAW menceritakan kepadanya: "Sesungguhnya Tho'un itu siksaan yang Allah kirimkan kepada yang Dia kehendaki. Kemudian Allah menjadikannya sebagai rahmat bagi orang-orang beriman. Tidak ada seorangpun hamba yang terkena Tho'un, lalu ia tetap tinggal di negrinya sambil bersabar, dan dia yakin bahwa tidak akan menimpa kepadanya kecuali yang telah Allah tuliskan baginya, maka ia akan mendapatkan ganjaran mati syahid". (HR Al-Bukhari dalam Kitab Al-Thib, Bab Ajri-sh-Shabir Fi-th-Tha’un, hadis No 5293, HR Al-Baihaqi, HR Ahmad).

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya