Wafat ketika Sholat, Ustadz Insan Mokoginta Sosok Konsisten Berdakwah di Pelosok

Novie Fauziah, Jurnalis
Jum'at 21 Agustus 2020 21:31 WIB
Ustadz Insan Mokoginta. (Foto: Youtube Sayap Dakwah TV)
Share :

Steven juga menuliskan sebuah riwayat bahwa seseorang akan meninggal di saat kebiasaannya semasa hidup.

Nabi Muhammad Shallahu alaihi wa sallam bersabda:

يُبْعَثُ كُلُّ عَبْدٍ عَلَى مَا مَاتَ عَلَيْهِ

"Setiap hamba akan dibangkitkan berdasarkan kondisi meninggalnya." (HR Muslim nomor 2878)

Baca juga: Baca Ini, Rasulullah Jamin Doamu Diijabah Allah Ta'ala 

Berkata Al Munaawi:

أَيْ يَمُوْتُ عَلَى مَا عَاشَ عَلَيْهِ وَيُبْعَثُ عَلَى ذَلِكَ

"Yaitu ia meninggal di atas kehidupan yang biasa ia jalani dan ia dibangkitkan di atas hal itu." (At-Taisiir bi Syarh Al-Jaami’ As-Shogiir 2/859)

Wallahu a'lam bishawab.

Baca juga: Dahsyatnya Puasa Asyura Menghapus Dosa-Dosa, Ini Penjelasan Buya Yahya 

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya