Ditawari Rp2 Miliar untuk Murtad, Wanita Mualaf Ini Tegas Menolak dan Pilih Islam

Muhjid Bagus Oqsaberi, Jurnalis
Rabu 23 Agustus 2023 09:33 WIB
Kisah wanita mualaf bernama Kris tegas menolak dan mantap memilih Islam saat ditawari uang Rp2 miliar untuk murtad. (Foto: YouTube Mualaf Dakwah TV)
Share :

Ia selalu berdoa di dalam sholat wajib lima waktu seperti itu dan setiap malam menyempatkan diri sholat tahajud. Dalam tahajud itu Kris selalu berdoa ya, "Allah jangan condongkan hati saya ke dalam kesesatan setelah Engkau memberikan petunjuk kepada saya."

Kris mengungkapkan tidak pernah luput membaca doa ini, karena menjadi benteng buat keimanannya.

Kris melanjutkan, rupanya sang sahabat sangat serius, bahkan menawarkan harta yang cukup fantastis. Akhirnya selang beberapa hari mereka bertemu dan Kris menegaskan menolak untuk murtad dan mantap memilih Islam.

Wallahu a'lam bisshawab

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya