Viral Rekaman Petinju Muhammad Ali Ditanya soal Sholat, Jawabannya Bikin Takjub

Khusnul Khatimah, Jurnalis
Rabu 21 Februari 2024 16:21 WIB
Viral rekaman petinju Muhammad Ali ditanya soal sholat. (Foto: Instagram @kaumadam)
Share :

Unggahan video lawas itu pun menjadi viral dan sejumlah warganet takjub dengan jawaban yang diberikan Muhammad Ali.

"Dia menikmati sholat. Itu tidak bisa didapatkan semua umat," tulis pemilik akun @faj***** di kolom komentar. 

"The real GOAT," ungkap @tan*****.

"Beliau memang mencontoh Sayyidina Ali! Straight to the point tentang ketauhidannya," komentar @rah*****.

Wallahu a'lam bisshawab

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya