Di mana dalam video tersebut, Atta Halilintar bersama adik-adiknya diduga melecehkan gerakan salat. Contoh yang dijabarkan adalah dugaan teriak sambil dorong-dorongan.
“Teriak sambil dorong-dorongan. Itu tidak masuk persyaratan, kriteria atau adab dalam salat,” ucap Firdaus Owiobo menganai kasus Atta Halilintar tersebut.
(Abu Sahma Pane)