Inisiatif tersebut mendapat dukungan dari komunitas lokal di Pullman dengan banyaknya orang yang mengambil langkah maju untuk ikut berpartisipasi.
Sekadar diketahui, halal dari kata kata Arab yang berarti “diizinkan”. Istilah ini biasanya digunakan untuk daging, tetapi juga berlaku untuk produk makanan lain seperti kosmetik, produk perawatan pribadi, dan obat-obatan yang tidak boleh berasal dari sumbe non-halal seperti babi.
Halal juga berlaku untuk bahan-bahan lain yang dikonsumsi dan dimakan yang tidak boleh membahayakan kesehatan manusia. Misalnya, Islam menganggap anggur, minuman berakohol, rokok, E-cigs, hookah, dan hal-hal tidak sehat lainnya sebagai non-halal.
(Fahmi Firdaus )