Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Luar Biasa, Pelukis Cantik Ini Menulis Ulang Alquran dengan Emas di Atas Kain Sutra

Luar Biasa, Pelukis Cantik Ini Menulis Ulang Alquran dengan Emas di Atas Kain Sutra
Alquran dari emas dan kain sutra (Foto: Asian Image)
A
A
A

Biasanya orang menulis ulang Alquran di atas kertas. Bahkan mencetaknya dengan mesin sehingga berbentuk buku berupa kitab suci Alquran.

Namun seorang pelukis muslimah yang cantik ini rupanya memiliki ide luar biasa dan berbeda. Ia memilih menulis ulang kitab suci Alquran dengan menggunakan emas di halaman yang terbuat dari kain sutra yang indah.

 Alquran dari emas

Proyek menulis ulang Alquran dengan tinta emas merupakan sebuah mahakarya yang tinggi dan luar biasa. Pelukisnya merupakan seorang muslimah asal Azerbaijan, yakni Tunzale Memmedzade.

Setelah meneliti berbagai metode penulisan ulang Alquran selama beberapa waktu, akhirnya Tunzale menemukan bahwa Alquran belum pernah ditulis ulang di atas kain sutra.

Oleh karena itu ia memutuskan menjadi orang pertama yang melakukannya. Ia kemudian mewujudkan impiannya tersebut yang memakan waktu tiga tahun.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement