JAKARTA - Anak karunia Allah kepada setiap umat yang harus dijaga dan didoakan. Nama untuk anak biasanya menjadi harapan dan doa yang dipajatkan untuk sang anak.
Dengan nama yang indah dan bermakna, semoga anak bisa tumbuh kembang dengan baik dan sesuai dengan doa yang diberikan. Sebagaimana dikutip dari buku berjudul "Indahnya Rangkaian Nama Bayi Islami" Ahad (7/2/2021), yang ditulis oleh Ust. Djamaludin Ar-Ra'uf. Berikut nama-namanya beserta artinya untuk laki-laki dan perempuan.
Baca Juga: Tanda-Tanda Kiamat yang Disebutkan Rasulullah Terus Bermunculan
Untuk anak laki-laki seperti berikut ini:
1. Abdul Aziz Fathul Malik: Hamba Allah yang mulia dan maha merajai.
2. Rusydi Azhim Mursyidul Ibad: Laki-laki agung yang menjadi penunjuk jalan yang benar untuk para hamba Allah.
3. Saddam Hussein: Penguasa yang perkasa dan bagus.
4. Tsabit Qalbun Salim: Laki-laki yang hatinya istiqomah dan damai.
5.Washilullah Qutbul Umam: Laki-laki penyambung tali kepada Allah yang menjadi pemimpin umat.
Dengarkan Murrotal Al-Qur'an di Okezone.com, Klik Tautan Ini: https://muslim.okezone.com/alquran