MUALAF Center Yogyakarta merupakan tempat yang menaungi para mualaf dan para insan hijrah, mulai pembinaan keagamaan hingga perdampingan bagi calon mualaf yang ingin mengenal Islam. Seperti yang dilakukan pasangan Korea ini bernama Nini dan Rull.
Dikutip dari kanal YouTube Mualaf Center Yogyakarta, sebelum masuk Islam, pasangan ini sudah saling mengenal selama 5 bulan. Keduanya mengaku menganut Atheis.
BACA JUGA:Kisah Pria Bule Mantap Menjadi Mualaf Usai Dengar Indahnya Lantunan AdzanÂ
BACA JUGA:Cerita Mualaf Cantik Claudia, Dapat Hidayah saat Dilarang Keras Mengenal IslamÂ
Nini mengatakan sempat mempunyai masalah hingga ingin bunuh diri ketika sedang berada di Bali. Rull yang menolongnya hingga membawanya ke Yogyakarta.
Keduanya pun diberikan pendampingan saat memutuskan masuk Islam. Mereka pun mengucapkan dua kalimat syahadat di Masjid Kauman Yogyakarta.Â
Dengarkan Murrotal Al-Qur'an di Okezone.com, Klik Tautan Ini: https://muslim.okezone.com/alquran
Follow Berita Okezone di Google News