Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bahaya Memakan Harta Anak Yatim, Ini Hukumannya Kata Ustadz Abdul Somad

Hantoro , Jurnalis-Senin, 18 Desember 2023 |11:24 WIB
Bahaya Memakan Harta Anak Yatim, Ini Hukumannya Kata Ustadz Abdul Somad
Ilustrasi Ustadz Abdul Somad mengungkap bahaya memakan harta anak yatim. (Foto: Istimewa/Instagram)
A
A
A

USTADZ Abdul Somad (UAS) mengungkap bahaya memakan harta anak yatim beserta hukuman bagi pelakunya. Diketahui bahwa anak yang belum baligh (dewasa) dan ditinggal wafat oleh ayahnya maka disebut yatim. 

Anak yatim adalah anak yang mendapat perlindungan khusus dari Islam. Sebab dengan meninggalnya sosok ayah, kehidupan anak itu akan berubah total. Mulai biaya hidup, kasih sayang, perhatian, dan masih banyak lainnya.

Ilustrasi anak yatim. (Foto: Okezone)

Oleh karena itu, Islam sangat melindungi anak yatim. Kemudian menganjurkan setiap umatnya untuk memperlakukan anak yatim sebaik mungkin.

Setiap anak yatim, pasti ayahnya akan meninggalkan harta untuknya. Selama masih mempunyai kerabat lain, harta anak yatim ini harus dipegang alih lebih dahulu, tapi bukan berarti harta itu menjadi miliknya. 

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement