Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Viral Muadzin di Dubai Ganti Lafadz Adzan "Hayya Alash-Sholah" Jadi "Shollu Fi Rihaalikum" saat Terjadi Hujan Badai

Finsy Aurelia Putri Kinanti , Jurnalis-Sabtu, 20 April 2024 |15:20 WIB
Viral Muadzin di Dubai Ganti Lafadz Adzan
Viral muadzin ganti lafadz adzan saat terjadi hujan badai di Dubai. (Foto: Shutterstock)
A
A
A

Video viral ini pun mengundang respons dari warganet. Mereka bahkan memenuhi kolom komentar unggahan tersebut dengan doa-doa untuk semua orang di Dubai.

"May Allah Subhanahu wa Ta'ala protect all Muslims around the world. Aameen (Semoga Allah Subhanahu wa Ta'ala melindungi seluruh Muslim di dunia. Aamiin)," tulis pemilik akun akun @Sum*****. 

"No change, noticing people to pray at home, its sunnah (Tidak mengubah adzan, namun mengingatkan masyarakat untuk beribadah di rumah, dan itu sunnah)," jelas @uae*****.

"Iya itu termasuk sunnah yang diajarkan Nabi," papar @explore_daik_ling*****.

"Jadi inget pas covid. Adzan tempatku juga gitu," ungkap @nopan_clo*****.

Wallahu a'lam bisshawab

(Hantoro)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement