5. Bergaya streetwear pun tetap praktis dan antiribet
Tampil dengan OOTD bernuansa streetwear sekalipun, Zee Zee Shahab tetap saja terlihat sangat simpel dan kasual. Rahasianya terletak pada mix and match outfit-nya dari atas sampai bawah.
Mengenakan oversized T-Shirt berwarna putih dipadupadankan dengan hijab serta rok berwarna hitam dan sneakers berwarna kuning, gaya Zee Zee Shahab ini sangat cocok buat yang ingin tampil streetwear dengan kesan yang praktis dan anti ribet.
Baca juga: Keseruan Zee Zee Shahab Rayakan Ulang Tahun Jakarta
(Hantoro)