Keutamaan Surah Hud, Baca Lengkap di Alquran Digital Okezone

Hantoro, Jurnalis
Kamis 25 November 2021 10:06 WIB
Ilustrasi keutamaan Surah Hud, bisa dibaca lengkap di Alquran Digital Okezone. (Foto: Okezone)
Share :

Lalu bisa digunakan untuk berdoa memohon petunjuk dari Allah Subhanahu wa ta'ala ketika seseorang sedang dihadapkan pada dua atau lebih pilihan. Membaca ayat ke-112 dari Surah Hud ini dapat menjadi wasilah atau doa untuk memantapkan dalam mengambil keputusan tersebut.

فَٱسْتَقِمْ كَمَآ أُمِرْتَ وَمَن تَابَ مَعَكَ وَلَا تَطْغَوْا۟ ۚ إِنَّهُۥ بِمَا تَعْمَلُونَ بَصِيرٌ

"Maka tetaplah kamu pada jalan yang benar, sebagaimana diperintahkan kepadamu dan (juga) orang yang telah tobat beserta kamu dan janganlah kamu melampaui batas. Sesungguhnya Dia Maha Melihat apa yang kamu kerjakan." (QS Hud: 112)

Wallahu a’lam bishawab.

Baca juga: Keutamaan Surah Al Anfal, Baca di Alquran Digital Okezone 

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya