7. OOTD saat olahraga
Memakai hijab bukan menjadi halangan bagi Larissa Chou untuk tetap tampil dengan busana yang syari. Salah satunya saat sedang berolahraga.
Dalam potret ini, Larissa Chou terlihat memakai pakaian olahraga berupa atasan kaos panjang longgar berwarna abu-abu yang dipadukan dengan celana dan hijab berwarna pink peach berbahan jersey yang sejuk.
Uniknya, untuk menutupi aurat secara keseluruhan, Larissa Chou menambahkan luaran bawahan berupa rok panjang berwarna senada dengan celana panjang yang dipakainya.
(Hantoro)