Gaya Hijab Serba-Pink ala Inara Rusli, Cantik Ceria Banget

Syifa Fauziah, Jurnalis
Rabu 02 Agustus 2023 12:02 WIB
Gaya hijab serba-pink ala Inara Rusli. (Foto: Instagram @mommy_starla)
Share :

Penampilannya begitu memukau dengan lima outfit berbeda. Dia juga bergaya ala Barbie sambil melambaikan tangan.

Seperti pada potret cantik kali ini. Dia memilih memakai atasan berwarna pink fuschia yang dipadukan rok warna pink soft yang senada dengan hijabnya. 

Pada gayanya itu, Inara menambahkan waist bag lilac dan high heels pink fuschia. Gayanya bak Barbie sungguhan.

Penampilan Inara saat cosplay menjadi Barbie mendapat banyak pujian dari netizen.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya