Apakah Boleh Merayakan Tahun Baru dalam Islam? Ini Jawaban Ustadz Abdul Somad

Hantoro, Jurnalis
Rabu 27 Desember 2023 19:27 WIB
Ilustrasi Ustadz Abdul Somad menjelaskan hukum merayakan tahun baru. (Foto: Instagram @ustadzabdulsomad_official)
Share :

APAKAH boleh rayakan tahun baru dalam Islam? Ketahui jawaban lengkapnya berikut ini menurut penjelasan Ustadz Abdul Somad (UAS).

Ustadz Abdul Somad mengatakan perayaan malam tahun baru merupakan tradisi kaum Yahudi. Ketika masuk tahun baru, mereka biasanya akan meniupkan terompet dari tanduk kerbau.

"Itu perjanjian lama. Maka, jangan kasih anak-anak tiup terompet," ucap UAS, dikutip dari kanal YouTube Dakwah Cyber.

Ustadz Abdul Somad juga mengatakan tanggal 31 Desember atau malam tahun baru hendaknya diisi dengan muhasabah atau melakukan evaluasi diri.

"Kalau tidak muhasabah, habis Isya baiknya tidur. Jangan kalian ikut (merayakan tahun baru dengan tiup terompet atau sebagainya)," ujarnya. 

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya