Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hidup Susah, Video Ibu Pemulung Sedekah di Masjid Jadi Viral

Aris Wardani , Jurnalis-Rabu, 22 Mei 2019 |15:30 WIB
Hidup Susah, Video Ibu Pemulung Sedekah di Masjid Jadi Viral
Viral ibu pemulung sedekah di Masjid (Foto : Ucen Savana/Facebook)
A
A
A

 

Menurut dari akun @Kovilate Ucen’z Savana dalam video yang direkam oleh orang lain, ibu itu selalu menyisihkan sebagian rezekinya dalam bekerja untuk beramal di masjid yang selalu ia lewati.

Ibu itu mengajarkan kita tidak selamanya masalah perekonomian untuk menghalangi berbagi rezeki dalam hal apapun, bukan hanya yang memiliki kekayaan saja bisa memberikan rezeki kepada yang membutuhkan.

Seseorang yang memiliki kekayaaan melimpah belum tentu mau menyisihkan sebagian rezekinya kepada yang membutuhkan, itu mencerminkan kemiskinan di dalam hati. Tetapi lain ceritanya tentang ibu ini, walaupun tidak memiliki kekayaan yang melimpah tetapi ia mau berbagi dan memiliki kekayaan hati yang melimpah.

Jadi, sebagai panutan dalam hidup hendaknya untuk saling berbagi atau sedekah satu sama lain walaupun hanya sedikit. Inilah cerminan yang harus kita pahami dan dimengerti.

(Helmi Ade Saputra)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement