Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ini Cara Mudah Seimbangkan Asupan Gizi saat Puasa

Pradita Ananda , Jurnalis-Senin, 27 Mei 2019 |22:30 WIB
Ini Cara Mudah Seimbangkan Asupan Gizi saat Puasa
Tips penuhi asupan gizi saat puasa (Foto: Goodhousekeeping)
A
A
A

Untuk berbuka, idealnya dimulai dengan makanan manis dan hangat. Terdiri dari 60persen yaitu makanan manis 15 persen, minum air mineral empat gelas, ditambah buah atau camilan 15persen, dan ditutup oleh dua gelas air mineral. karbohidrat yang bisa didapat dari nasi, kentang atau bihun.

Ditambah dengan protein hewani sebagai lauk, bisa daging ayam, ikan, telur atau daging sapi atau bisa juga protein nabati yakni tahu dan tempe. Sedangkan asupan lemak bisa didapat dari minyak sayur dan hewani. Sama seperti santap sahur, untuk makan lengkap saat berbuka jangan sampai absen sayur-sayuran dan buah.

Nah, buat Anda yang masih hobi makan saat usai salat tarawih. Boleh saja selesai salat tarawih kembali makan, tapi yang dikonsumsi sebaiknya adalah buah potong dan salad sayur. Tutup hari sebelum puasa dengan menenggak dua gelas air mineral sebelum imsak.

(Dinno Baskoro)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement