Pada awal dia menjawab Megawati Soekatno Putri. Kontan hal itu membuat hadiri tertawa karena Megawati merupakan Ketua Umum PDIP. Kemudian santri itu meneruskan jawabannya.
Nama menteri kedua yang disebutnya ialah Ahok. Lagi-lagi penonton tertawa terbahan-bahak alias ngakak karena Ahok yang bernama asli Basuki Tjahaja Purnama bukanlah seorang menteri. Lalu apa jawaban ketiganya? “Nomor tiga Prabowo,” ucap santri tersebut. Sontak Jokowi pun ikut tertawa
Video ini sebetulnya video lama, namun kembali viral karena saat ini sedang hanya isu Ketua Umum Partai Gerinda Prabowo Subianto digadang menjadi menteri.
Sejak diunggak kemarin, video tersebut sudah ditonton 314 ribu netizen di Twitter. Reaksi warganet pun beragam, 1,6 ribu menyukai video ini dan 1,7 ribu lainnya membagikan ulang video tersebut.
Lalu bagaimana komentar netizen melihat aksi santri yang lucu ini?