Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kisah Master Kungfu Muslim Wang Zi Ping dan Chang Tung Sheng, Dakwah Islam Melalui Seni Bela Diri

Kevi Laras , Jurnalis-Sabtu, 21 Januari 2023 |11:50 WIB
Kisah Master Kungfu Muslim Wang Zi Ping dan Chang Tung Sheng, Dakwah Islam Melalui Seni Bela Diri
Master Kungfu Muslim Wang Zi Ping. (Foto: Istimewa/Baytalfann.com)
A
A
A

Master Chang Tung Shen

Dikutip dari Baytalfann, Master Kungfu Chang Tung Shen adalah seorang seniman bela diri Hui. Dia salah satu praktisi serta guru gulat China paling terkenal di eranya.

Chang adalah seorang Muslim yang taat. Ia juga dijuluki "Flying Butterfly" di awal kariernya karena kemampuan melingkari dan menjerat lawan-lawannya. 

Bahkan, kekuatan kungfu Chang sangat jelas saat menantang juara gulat Mongolia, Hukli, yang tingginya 7 kaki dan beratnya mendekati 400 pon. Dalam pertandingan itu Master Chang menang. Ia mampu melempar Hukli berulang kali, meski ada perbedaan bobot. 

Master Kungfu Muslim Chang Tung Sheng. (Foto: Istimewa/Baytalfann.com)

Secara tidak langsung, dari kedua sosok tersebut seni bela diri kungfu dan agama Islam memiliki ikatan serta sejarah yang erat.

Keduanya menjadi sarana untuk mencapai tujuan yang lebih besar, melekatkan keunikan budaya China, dengan tetap menerapkan ajaran Islam.

Wallahu a'lam bisshawab

(Hantoro)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement