Subhanallah! Abdul Somad Punya 8 Gelar, yang Terakhir Didapat dari Sudan

Abu Sahma Pane, Jurnalis
Senin 30 Desember 2019 10:10 WIB
Ilustrasi. Foto: Istimewa
Share :

Kelima, gelar haji setelah menunaikan rukun Islam yang terakhir tersebut pada 1992, 2000, 2002 dan 2006. Keenam, Lc (Licence) dari Universitas Al Azhar Mesir pada 2002.

Ketujuh, D.E.S.A. (Diplome Etude Seperieure Aprofondie) dari Dar al-Hadith Institue, Kerajaan Maroko tahun 2006.

Judul tesis:

رجال الموطأ والصحيحين الذين ضعفهم النسائي في كتاب الضعفاء والمتروكين: جمعا ودراسة

Kajian terhadap para periwayat dalam kitab al-Muwattha', Shahih al-Bukhari dan Shahih Muslim yang dinyatakan dha'if oleh Imam an-Nasa'i dalam kitab ad-Dhu'afa' wa al-Matrukin (300 halaman).

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Muslim lainnya