Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Menlu AS: Penganiayaan terhadap Muslim Uighur Jadi Noda Abad Ini!

Agregasi VOA , Jurnalis-Jum'at, 19 Juli 2019 |10:49 WIB
Menlu AS: Penganiayaan terhadap Muslim Uighur Jadi Noda Abad Ini!
Muslim Uighur berdoa (Foto: BBC)
A
A
A

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Lu Kang mengatakan, situasi yang disebut penganiayaan terkait agama ini tidak ada. Mereka terus menolak fakta tersebut.

Pakar PBB dan aktivis mengatakan, China telah memasukkan setidaknya 1 juta Muslim etnis Uighur ke kamp-kamp konsentarsi. Mereka dijaga ketat dan dilucuti hak-haknya.

Lebih 20 negara di Dewan HAM PBB awal bulan ini meminta China menghentikan penganiayaan terhadap Muslim Uighur di wilayah Xinjiang, bagian barat negara itu.

(Dyah Ratna Meta Novia)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita muslim lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement